Friday, June 2, 2023

JELAJAH KAMPUNG BALAK MENOREH BERSAMA MAHASISWA UGM YOGYAKARTA FAKULTAS MANAJEMEN HUTAN

 JELAJAH KAMPUNG BALAK DI LERENG MENOREH

BERSAMA MAHASISWA UGM YOGYAKARTA FAKULTAS MANAJEMEN HUTAN






Balak - (02/06/2023) - Kunjungan Mahasiswa UGM Yogyakarta Fakultas Manajemen Hutan ke Padukuhan Balak dalam rangka survei wawancara Anggota Kelompok Tani Hutan dan peninjauan lahan demplot Wana Balak Asri terkait Kondisi  Tanaman Buah Klengkeng, Alpukat dan Petei bantuan dari PT Bukit Asam satu tahun kemarin dalam kegiatan tersebut dari Mahasiswa didampingi oleh Pendamping Hutan dari Perhutani sedangkan dari kelompok tani hutan diwakili oleh Ketua Kelompok bapak Totok dengan Pemangku wilayah setempat Dukuh Balak Bapak Muhamad Arifin, S.Kom.




No comments:

Post a Comment